
Senyum Hari Raya, Zakat Fitrah Rp 37.000/ orang
5 Donatur
Rp429.000 dari Rp100.000.000
0
Deskripsi Campaign
Saat ini, Indonesia masih di tengah-tengah pandemi, ekonomi pun masih belum stabil sepenuhnya. Mendahulukan berzakat di awal Ramadhan insyaAllah sangat membantu mereka yang membutuhkan. Dana zakat untuk saudara kita yang sedang membutuhkan di tengah-tengah keadaan pandemi ini.
Ketentuan:
1. Kadar Zakat Fitrah adalah 2,5-3 kg beras
Atau menurut Abu Hanifah, boleh membayarkan sesuai dengan harga makanan pokok
2. Orang yang wajib membayar Zakat Fitrah
Semua muslim tanpa membedakan laki-laki dan perempuan, bayi, anak-anak dan
dewasa, kaya atau miskin (yang mempunyai makanan pokok lebih dari sehari)
3. Waktu mengeluarkan Zakat Fitrah
Boleh diberikan awal bulan Ramadhan, tetapi wajibnya zakat fitrah diberikan
menjelang Sholat Idul Fitri atau tenggelamnya matahari di akhir bulan Ramadhan
Niat Zakat Fitrah untuk Diri Sendiri
ﻧَﻮَﻳْﺖُ أَﻥْ أُﺧْﺮِﺝَ ﺯَﻛَﺎﺓَ ﺍﻟْﻔِﻄْﺮِ ﻋَﻦْ ﻧَﻔْسيْ ﻓَﺮْﺿًﺎ ِﻟﻠﻪِ ﺗَﻌَﺎﻟَﻰ
“Aku niat mengeluarkan zakat fitrah untuk diriku sendiri, fardu karena Allah Ta‘âlâ.”
Niat Zakat Fitrah untuk Istri
ﻧَﻮَﻳْﺖُ ﺃَﻥْ ﺃُﺧْﺮِﺝَ ﺯَﻛَﺎﺓَ ﺍﻟْﻔِﻄْﺮِﻋَﻦْ ﺯَﻭْﺟَﺘِﻲْ ﻓَﺮْﺿًﺎ ِﻟﻠﻪِ ﺗَﻌَﺎﻟَﻰ
“Aku niat mengeluarkan zakat fitrah untuk istriku, fardu karena Allah Ta‘âlâ.”
Niat Zakat Fitrah untuk Anak Laki-laki
ﻧَﻮَﻳْﺖُ ﺃَﻥْ ﺃُﺧْﺮِﺝَ ﺯَﻛَﺎﺓَ ﺍﻟْﻔِﻄْﺮِ ﻋَﻦْ ﻭَﻟَﺪِﻱْ … ﻓَﺮْﺿًﺎ ِﻟﻠﻪِ ﺗَﻌَﺎﻟَﻰ
“Aku niat mengeluarkan zakat fitrah untuk anak laki-lakiku…. (sebutkan nama), fardu karena Allah Ta‘âlâ.”
Niat Zakat Fitrah untuk Anak Perempuan
ﻧَﻮَﻳْﺖُ ﺃَﻥْ ﺃُﺧْﺮِﺝَ ﺯَﻛَﺎﺓَ ﺍﻟْﻔِﻄْﺮِﻋَﻦْ ﺑِﻨْﺘِﻲْ … ﻓَﺮْﺿًﺎ ِﻟﻠﻪِ ﺗَﻌَﺎﻟَﻰ
“Aku niat mengeluarkan zakat fitrah untuk anak perempuanku…. (sebutkan nama), fardu karena Allah Ta‘âlâ.”
Niat Zakat Fitrah untuk Diri Sendiri dan Keluarga
ﻧَﻮَﻳْﺖُ ﺃَﻥْ ﺃُﺧْﺮِﺝَ ﺯَﻛَﺎﺓَ ﺍﻟْﻔِﻄْﺮِ ﻋَنِّيْ ﻭَﻋَﻦْ ﺟَﻤِﻴْﻊِ ﻣَﺎ ﻳَﻠْﺰَﻣُنِيْ ﻧَﻔَﻘَﺎﺗُﻬُﻢْ ﺷَﺮْﻋًﺎ ﻓَﺮْﺿًﺎ ِﻟﻠﻪِ ﺗَﻌَﺎﻟَﻰ
“Aku niat mengeluarkan zakat fitrah untuk diriku dan seluruh orang yang nafkahnya menjadi tanggunganku, fardu karena Allah Ta‘âlâ.”
Niat Zakat Fitrah untuk Orang yang Diwakilkan
ﻧَﻮَﻳْﺖُ ﺃَﻥْ ﺃُﺧْﺮِﺝَ ﺯَﻛَﺎﺓَ ﺍﻟْﻔِﻄْﺮِ ﻋَﻦْ (..…) ﻓَﺮْﺿًﺎ ِﻟﻠﻪِ ﺗَﻌَﺎﻟَﻰ
“Aku niat mengeluarkan zakat fitrah untuk… (sebutkan nama spesifik), fardu karena Allah Ta‘âlâ.”==================================
Yuk berikan bantuan terbaikmu dengan cara:
1. Klik tombol "DONASI SEKARANG"
2. Masukan data diri dan nominal donasi
3. Pilih metode pembayaran ke no. rekening yang tertera.
Sahabat juga bisa membagikan halaman galang dana ini agar semakin banyak yang turut ikut berbuat kebaikan untuk Ramadhan.
Semoga
sedekah yang kita keluarkan bisa memberikan kebaikan dan pahala yang
berlimpah untuk kita serta memberikan kebahagiaan bagi penerima. Aamiin.
Informasi Lembaga
Nurul Hayat
Lembaga Terverifikasi
Informasi Terbaru
-
24 June 2021 09:28
Laporan Penyaluran Program Ramadhan 1442 H Laznas Nurul Hayat
Zakatkita – Berikut kami berikan informasi terkait lapor ...
Donatur (5)
Dwi Nur Handayani
12 April 2022 11:13Donasi Rp148.000
Hamba Allah
09 Mei 2021 18:16Donasi Rp200.000
Semoga bermanfaat..
Fahrizal Amir
07 Mei 2021 02:20Donasi Rp40.000
Saya doakan semua tim Nurul Hayat Allah berkahi setiap urusannya. Aamiin