
Deskripsi Campaign
Sebagian harta kita ada hak mereka
Nabi saw. bersabda, “Jagalah harta-harta kalian dengan zakat, obatilah orang-orang sakit di antara kalian dengan shadaqah, dan bersiap-siaplah terhadap musibah dengan doa.”
Penyerahan bantuan gerobak angkringan
Penyeraharan pupuk kepada para petani kelompok JOGJINAWI
Yuk tunaikan zakatmu, karena sebagian harta kita ada hak untuk mereka
Zakat Umum : Zakat yang dihimpun dari Fitur "Donasi Sekarang".
Informasi Lembaga
LAZNAS Keluarga Utama Unit BMT Beringharjo
Lembaga Terverifikasi
Donatur
Jadi Donatur pertama untuk campaign ini! Klik disini!